KERJASAMA DAN SOSIALISASI KE SEKOLAH/KAMPUS
Menjalin kerjasama dengan pihak sekolah dan berkesempatan belajar public speaking (sosialisasi) ke siswa dalam memperkenalkan caretaker dan industri home care.
FASILITATOR REKUTMEN PERAWAT
Kamu berperan aktif memperkenalkan caretaker ke rekan perawat/senior dan berkontribusi menurunkan angka pengangguran perawat/tenaga kesehatan.
PENGEMBANGAN STRATEGI
Kamu akan dilibatkan dalam perancangan strategi dari analisa, temuan dan insight di lapangan.